Pages

Senin, 10 Juni 2013

Menyembunyikan File atau Folder Tanpa Aplikasi di Android




Om Swastiastu

Apakah kamu memiliki file atau folder yang tidak ingin kamu perlihatkan ke teman-teman mu ? Ya tentu saja ada kan. Sebagai manusia pastinya kita memiliki hal-hal yang tidak ingin diketahui oleh orang lain . Lalu bagaimana cara menyembunyikan file atau folder tersebut tanpa menggunakan aplikasi pada perangkat android ?

Gampang kok asalkan android anda mempunyai file manager (baik dari pabrik atau aplikasi) pasti bisa kok. Nah karena saat ini saya masih menggunakan cusrom WindowsPhone 8 pada Samsung Galaxy Ace saya  (Klik disini jika agan ingin menggunakannnya juga) maka saya akan menggunakan file manager dari OI dan bukan pabrikan. 

Namun anda tidak perlu khawatir karena pada dasarnya semua file manager (baik yang pabrikan atau aplikasi) sama saja caranya baiklah kalo begitu langsung saja


Cara menyembunyikan file atau folder tanpa aplikasi perangkat android

1. Saya sarankan semua file yang ingin anda hide di jadikan dalam satu folder.

2. Buka file manager anda




3. Rename file atau folder yang akan di hide


4. Tambahkan "." didepan folder atau file yang ingin anda hide


5.  save dan voila file atau folder yang anda hide hilang






6. Nah kalo mau dibalikin tinggal buka file managernya kemudian tekan tombol menu pada hh agan

7. Lalu pilih "setting" kemudian berikan check list pada display hidden files




Nah itu dia tips dari ane semoga bisa bermanfaat ya 



Terima kasih sudah mengunjungi Sebastian Dika Official Website
Om Shanti,Shanti,Shanti,Om

Free Download Modern Combat 3 | Fallen Nation Special for ARMv6 Phone Android




Om Swastiastu 

Baru saja abis liat-liat video di youtube tiba-tiba nemu video ini. Cukup menggemparkan memang tapi ini benar-benar work di smartphone android ARMv6. Ya kali ini ane mau share game khusus untuk ARMv6 yang sebelumnya sudah ane share versi ARMv7-nya (Klik disini).

Ya Modern Combat 3 | Fallen Nation adalah salah satu game ARMv7 yang seru dan wajib kamu coba. Sayangnya di versi ARMv6 ini kamu akan merasakan lag. Tapi tidak mengurangi minat bermain kok. Cekidot


Screen Shoot





Nih video bukti kalo Modern Combat 3 | Fallen Nation bisa jalan di ARMv6




Download link Modern Combat 3 | Fallen Nation for ARMv6


Cara Download
1. Clik button link diatas dimulai dari Part 1
2, Tunggu 5 detik kemudian skip ads
3. akan ada website dengan bahasa rusia
4. Klik button berwarna kuning orange seperti pada gambar 

5. Download akan segera dimulai.
6. lakukan hal yang sama pada part yang lainnya


Cara Install Modern Combat 3 | Fallen Nation for ARMv6
1. Download semua part diatas
2. extract part 1-4 maka akan di dapat folder yang berisi file OBB
3. Extract part 5 maka akan didapat file apk
4. Copy folder beserta file OBB hasil extract part 1-4 ke Sdcard >Android > Obb
5. Copy file apk ke sembarang tempat di sdcard anda
6. Instal file apk dan mainkan



Terima kasih sudah mengunjungi Sebastian Dika Official Website
Om Shanti,Shanti,Shanti,Om

Selasa, 04 Juni 2013

Minecraft Pocket Edition v0.6.1 APK Android ARMv7 Only



Om Swastiastu

Yah sudah lama juga saya tidak update blog. Kali ini saya ingin share salah satu game yang cukup adictive. Ya seperti namanya Minecraft Pocket Edition dibuat agar game ini bisa dibawa-bawa. Gameplay-nya juga unik. Menawarkan dua mode yaitu Creative dan Survival. saya sendiri sangat suka yang Creative karna disana kita bisa membangun hal-hal yang sulit dilakukan di dunia nyata.

Grafisnya sendiri bisa dibilang sangat buruk apabila dibandingkan dengan game-game keluaran sekarang. Namun disitulah keunikannya. Grafisnya yang cenderung kotak-kotak juga membuat imajinasi kita untuk membangun semakin berkembang.

Game ini sendiri hanya bisa dimainkan pada perangkat ARMv7 saja (Untuk mengetahui perangkat anda ARMv7 atau bukan klik disini) dan sudah saya coba pada Galaxy Note 10.1 dan Experia J dan berjalan dengan cukup baik.


Screen Shoot





Link Download





Terima kasih sudah mengunjungi Sebastian Dika Official Website
Om Shanti,Shanti,Shanti,Om